YANG TAK TERPIKIRKAN
“Secantik atau setampan apapun seseorang
Akan luntur dimata pasanganya kalau sikap
Dan hatinya itu tidak seindah penampilannya”
“semua barang yang kami beli pasti diplaynya bagus
Namun ketika kami buka isinya tak seindah apa yang terpikir dalam
Benak kita”
“Baik… itu rlatif, siapa saja bisa baik sama kita karena
Dia naksir sama kita”
“Sekaya apapun seseorang ketika ia tdk punya karakter
Dia akan jadi miskin”
“Lebih baik punya istri yang bijak dan bahagia
Daripada istri cantik tapi menghancurkan keluarga”
“Sodara hanya memilih seseorang dari hitam
Atau putih sajaitu sodara terkecoh,ingat ada keindahan
Dibalik arang yang hitam”